Puisi Penyambutan Guru Baru
Guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa, yang mendidik kita saat kita sekolah.
Sungguh besar jasa-jasa bapak ibu guru
Tanpa guru mungkin kita tidak bisa apa-apa
Maka hargailah perjuangan seorang guru yang telah mendidik kita ,
hingga kita bisa begini, bisa menulis, bisa membaca , bisa berhitung
Bisa mengetahui hal-hal yang selama ini belum kita ketahui,
Puisi Penyambutan Guru Baru
Wahai engkau lentera dunia
Sebentar lagi akan kau curahkan
Bimbingan serta nasehat mulia
kan membawa perubahan nyata
Wahai guru baruku
Kaulah yang akan merubah nasib kami
Kaulah yang akan mewarnai masa depankami
Kaulah penyelamat generasi negri
Minggu-minggu kedepan harikami kan berarti. . . . . . .
Dengan bimbingan dan arahan
Demi pertiwi . . . . . . .
Kau slamatkan pewarisnya
Wahai pahlawan tanpa tanda jasa
Jiwamu sungguh mulia
Kau abdikan jiwa raga
Demi generasi penerus bangsa
Wahai jiwa terhormat
Kau berjuang tulus niat
Demi harkat semua umat
Negri subur bermartabat
Kaulah patriot sejati
Kan kau rubah budaya ngeri
hasil adopsi luar negri
Yang telah merusak peradaban negri
Tiada kata yang pantas kami ucapkan
Terima kasih atas semua jasa-jasamu
Maafkan kami bila nanti membuatmu kecewa
Jasa-jasamu kan kami semat abadi sepanjang hidup kami
Terima kasih guru baruku ,kau pahlawan kami
Sungguh besar jasa-jasa bapak ibu guru
Tanpa guru mungkin kita tidak bisa apa-apa
Maka hargailah perjuangan seorang guru yang telah mendidik kita ,
hingga kita bisa begini, bisa menulis, bisa membaca , bisa berhitung
Bisa mengetahui hal-hal yang selama ini belum kita ketahui,
Advertisement
Puisi Penyambutan Guru Baru
Wahai engkau lentera dunia
Sebentar lagi akan kau curahkan
Bimbingan serta nasehat mulia
kan membawa perubahan nyata
Wahai guru baruku
Kaulah yang akan merubah nasib kami
Kaulah yang akan mewarnai masa depankami
Kaulah penyelamat generasi negri
Minggu-minggu kedepan harikami kan berarti. . . . . . .
Dengan bimbingan dan arahan
Demi pertiwi . . . . . . .
Kau slamatkan pewarisnya
Wahai pahlawan tanpa tanda jasa
Jiwamu sungguh mulia
Kau abdikan jiwa raga
Demi generasi penerus bangsa
Wahai jiwa terhormat
Kau berjuang tulus niat
Demi harkat semua umat
Negri subur bermartabat
Kaulah patriot sejati
Kan kau rubah budaya ngeri
hasil adopsi luar negri
Yang telah merusak peradaban negri
Tiada kata yang pantas kami ucapkan
Terima kasih atas semua jasa-jasamu
Maafkan kami bila nanti membuatmu kecewa
Jasa-jasamu kan kami semat abadi sepanjang hidup kami
Terima kasih guru baruku ,kau pahlawan kami
Related Posts :
6 puisi aku penjaga kupu-kupu cintaku "edisi arjuna linglung" Kasih . . . . . . selaksa ulat nan cantik Kasih sayang dan cinta tulus ini Membuat daku penuh harap dikau Kan berubah menjadi kupu-kupu Pal… Read More...
Puisi bidadari ngupil berkarir "edisi arjuna linglung"Puisi bidadari ngupil berkarir Puisi ini aku persembahkan buat bidadari dan bidadara linglung Hindari kebiasaan kurang bagus di tempat umum.… Read More...
2 puisi cinta . perjalanan cinta sejati bisma dan amba "edisi arjuna linglung"selamat malam sahabat puisina semua. Puisi ini kami ambil dari kisah pewayangan. yang menceritakan perjalanan cinta antara bisma dan dewi am… Read More...
(Puisi hari kartini) ra kartini era modern Mentari selalu adil membagi sinarnya Menerangi adam dan hawa Namun mengapa hanya adam saja Yang mampu bangkit dalam cahayanya Apa yang ter… Read More...
Puisi cinta tuk bidadariku "edisi arjuna linglung" puisi cinta tuk bidadariku sebagai ungkapan rasa kangen pada sang kekasih,yang telah lama tak berjumpa. Puisi ini aku tujukan untuk sahaba… Read More...