Puisi Alam : Derasnya Air Hujan
Begitu banyak manfaat dari air, siapa yang tidak suka dengan air? Datangnya air bisa dari sumber alami, juga bisa dari hujan. Tetesan hujan memberiakn manfaat yang cukup banyak bila alam ini bisa mengendalikan hujan. Tapi bila alam tidak bisa mengendalaikan hujan maka bencanalah yang menimpa seperti kebanjiran, lonsor dan lain-lain. Oleh karena itu mari kita sebagai anak penerus bangsa bersahabatlah dengan alam.
Derasnya Air Hujan
Hujan membasahi bumi
Memeluk dengan air
Dingin melekuk dalam jari
Sembari tetesan mengalir
Hujan adalah sahabat alam
Menengadah kepangkuan bumi
Hujan semakin deras
Tanah tak kuat membendung
Bumi dipenuhi air
Ombak-ombak laut menguap
Hujan telah reda
Meredakan setiap guyuran rintik-rintik
By: Dalang Wanataka
Derasnya Air Hujan
Advertisement
Hujan membasahi bumi
Memeluk dengan air
Dingin melekuk dalam jari
Sembari tetesan mengalir
Hujan adalah sahabat alam
Menengadah kepangkuan bumi
Hujan semakin deras
Tanah tak kuat membendung
Bumi dipenuhi air
Ombak-ombak laut menguap
Hujan telah reda
Meredakan setiap guyuran rintik-rintik
By: Dalang Wanataka
Related Posts :
Puisi Setengguk Air Minum (banjir ibu kota jakarta) Setengguk air untuk para semut, Ternyata air itu menerjang semut yang berkeliaran. Ini sebuah cerita ibu kota dilanda air tiada henti. Mana… Read More...
Puisi Pisang Goreng (sarapan pagi) Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE … Read More...
Puisi Masa-masa Pelarian (wanted) Kisah ini diambil dari sebuah pengalaman perjalanan di dunia perantauan. Susah senang dihadapi, tapi bersyukur banyak kesenangan dan pengal… Read More...
Puisi Pengamen Jalanan Puisi ini saya ambil saat mengajar disebuah sekolah menengah atas, yaitu tugas PPL dari kampus. Para siswa saya suruh membuat puisi bertema… Read More...
Puisi Live Modem Anti Lelet Beginilah kalu modem leletnya minta ampun, bisa juga kepikiran buat puisi. Maaf perusahaan smartfren ini hanya sebuat ulasan ini kesengsaar… Read More...