Puisi Sahabat Terluka oleh Kebohongan
Senin, Februari 03, 2014
Puisi Keluarga,
Puisi Kenangan,
Puisi Motivasi,
Puisi Renungan,
wahyudi
Edit
Advertisement
Sahabat itu bukan pacar, dijaman serba moderan ini manusia semakain pintar, sahabat bisa dijadikan tunangan bahkan menjadi ijab kabul. Sahabat bisa merugikan dan juga bisa menguntungkan. Sahabat bisa jadi musuh juga saudara sejati. Sahabat bisa tempat curhat. Sahabat kasih solusi. Sahabat juga bisa jadi bomerang dalam kehidupan ini. Sahabat seperti sepora membelah kebaikan dan juga keburukan. Intinya dalam kehidupan ini harus hati-hati dan sangat berhati-hatilah.