Puisi Demokrasi Syair Pemilu Untuk Indonesiaku

Puisi Demokrasi Syair Pemilu Untuk Indonesiaku

Hari ini 9 april 2014 kembali digelar peta demokrasi bangsa Indonesia.Semoga tahun ini menjadi pesat rakyat dengan melahirkan pemimpin hebat-hebat serta merakyat.
Puisi Demokrasi Syair Pemilu Untuk Indonesiaku


Hari ini adalah hari demokrasi
Dimana setiap rakyat berpartisiasi
Bapak,ibu,kakek,nenek dan muda mudi
Memilih sesuai hati nurani

Hiruk pikuk negeriku
Setiap orang juga tahu
Hari ini sedang pemilu
Ayo coblos untuk masa depan indonesiaku

Jangan golput atau apa saja persamaannya
Coblos saja  dengan seksama
Lipat kartunya dengan tertata
Masukkan kartu pilihan Anda
Ke dalam misteri kotak suara

Jangan dengarkan janji-janji 
Gunakan gelombang suara hati
Jangan biarkan hak terbeli
Dengan uang receh yang basi
Yang kami inginkan hanya bukti
Untuk kemajuan negeri ini

Selamat mengikuti pemilu 2014 semoga acara ini dapat berjalan dengan tertib tanpa ada keributan.Kalah menang sudah biasa yang penting sama satu tujuan untuk Indonesia.Bangkitlah genersi Indonesia ,pilihlah dengan seksama +Shoimatul Fitria +Atful Shibli +Ahmad Zainul Fikri +solikin b +Kholis M

Advertisement