Puisi Religi Cahayamu karya Sri Wahyuni
Berikut ini kiriman puisi dari teman-teman, dan sekrang sobat puisina bisa nikmati. Terimakasih kepada Sri Wahyuni yang telah mengirimkan puisi ini. Berikut ini puisinya:
Cahayamu
Sunyi malam ku tepiskan
Ku bersimpuh mohon ampunan
Dari dosa yang bertumukan
Sujud penuh ratap
Memohon sarat harap
Semoga engkau buka pintu
Taubat
Seiring peluk malam
Kucoba cari cahaya
Menuju jalan keimanan
Tuhan! Berilah setitik embun di
hatiku
dan tunjukanlah jalan suci
menuju kebahagiaan hakiki
by: Sri Wahyuni
Cahayamu
Sunyi malam ku tepiskan
Advertisement
Dari dosa yang bertumukan
Sujud penuh ratap
Memohon sarat harap
Semoga engkau buka pintu
Taubat
Seiring peluk malam
Kucoba cari cahaya
Menuju jalan keimanan
Tuhan! Berilah setitik embun di
hatiku
dan tunjukanlah jalan suci
menuju kebahagiaan hakiki
by: Sri Wahyuni
Related Posts :
PUISI "RESAH" Disisi Saidi Fatah (Netrahyahimsa)ResahDisisi Saidi Fatah (Netrahyahimsa)Sejenak menjelang sholat jum'atHatiku risau, khawatir tak menentuHingga usai jum'atanHatiku mas… Read More...
PUISI PENDEK BERANTAI "RENUNGAN SEPERTIGA MALAM"Berikut ini puisi pendek berantai di ambil dari berbagai sumber , sebagai renungan dan nasehat di sepertiga malam, mudah mudahan bermanfaat … Read More...
PUISI "Hari terlewat sepertiga" PANDJIHari terlewat sepertiga Hujan, kembali dia menyapa Tanpa terduga, seperti biasanya Hari ini baru terlewati sepertiga Dan aku belum menggore… Read More...
PUISI KEROYOKAN "GELAP MALAM" GROUP WAGELAP MALAMAKU ingin belajar pada malambagaimana membisikkan suarayang lebih lirih daripada sepimalam mengajariku mengucapkan cintalewat mim… Read More...
PUISI DIAM TERSENYUM NAJIB ALFARIZDIAM TERSENYUM Hari Itu adalah sebuah cahaya yang terang Begitu indah, nyaman, dan harmonis Alunan detak hati yang sangat berbeda sekali Me… Read More...