Puisi perjuangan, Bidadari Marah "Edisi Bidadari Linglung"
Unknown
Jumat, April 11, 2014
Bidadari Linglung,
Rochmatul Hidayah,
Srikandi Galau,
Srikandi Linglung
Edit
Puisi perjuangan bidadari melawan syaitan selaku makhluk terpayah yang
dilaknat Tuhan karena enggan taati perintah.
Puisi perjuangan, Bidadari Marah "Edisi Bidadari Linglung"
Benci hati ini tak terperi
Marah diri ini meledak-ledak
Dendam jiwa ini kusumat
Sakit raga ini tiada obat
Dasar bajingan laknat
Cuma kau
Tiada lain
Tiada bukan
Hanya kau
Wahai para syaitan
Kerjanya sesatkan orang
Sukanya rapuhkan iman
Lengahkan ibadah pada Tuhan
Ajak tempati neraka jahanam
Tapi sayanglah sayang
Kau salah sasaran
Aku bidadari surga
Bukan calon penghuni neraka
Enyahlah enyah
Kau setan jalang enyah
Enyahlah enyah
Kau makhluk terpayah
Oleh: Rochmatul Hidayah
dilaknat Tuhan karena enggan taati perintah.
Puisi perjuangan, Bidadari Marah "Edisi Bidadari Linglung"
Benci hati ini tak terperi
Advertisement
Dendam jiwa ini kusumat
Sakit raga ini tiada obat
Dasar bajingan laknat
Cuma kau
Tiada lain
Tiada bukan
Hanya kau
Wahai para syaitan
Kerjanya sesatkan orang
Sukanya rapuhkan iman
Lengahkan ibadah pada Tuhan
Ajak tempati neraka jahanam
Tapi sayanglah sayang
Kau salah sasaran
Aku bidadari surga
Bukan calon penghuni neraka
Enyahlah enyah
Kau setan jalang enyah
Enyahlah enyah
Kau makhluk terpayah
Oleh: Rochmatul Hidayah
Related Posts :
Puisi Hatiku Mati RasaAku beku Merenung dalam sepi Berteman sunyi Melangkah penuh ayunan Raut mukaku suram Mataku sembab Hatiku murung Ku menatap awan awan Jauh d… Read More...
Puisi Pikirkanlah Hal Itu!Selamat malam sahabat Puisina.... Puisi ini mengajak Anda semua untuk saling peduli terhadap sesama, agar makna merdeka benar benar terwujud… Read More...
Puisi Berdo'a pada IllahiTengah malam ku bersujud Berdo'a pada Illahi Memohon petunjuk-Nya Atas rumitnya jalan hidupku Ku meminta Dengan kelemahan dan kekuranganku i… Read More...
Puisi Ayo... Semangat!!Simple saja.... Puisi ini hanya sebagai motivasi untuk kita lebih memantapkan diri dalam mengarungi kehidupan.. Semangat generasi muda!! Mel… Read More...
Puisi Tekadnya BerjuangSelamat malam sahabat Puisina.... Kali ini puisi tentang pahlawan, yang sangat gigih merebut kemerdekaan negara tercinta kita ini.. Semoga k… Read More...