Puisi Malam ini Hujan Menangis
Unknown
Jumat, April 11, 2014
Bidadari Bingung,
Bidadari Linglung,
Cindia Irani,
Puisi Alam,
Puisi Muhasabah,
Srikandi Galau,
Srikandi Linglung
Edit
Malam ini....
Hujan menangis
Tetes demi tetes
Air matanya pun jatuh
Hingga tetesan - tetesan itu
Berubah jadi ribuan
Seakan tumpah ruah
Hujan menangis
Tetes demi tetes
Air matanya pun jatuh
Hingga tetesan - tetesan itu
Berubah jadi ribuan
Advertisement
Hatinya koyak
Hingga....
Angin pun ikut mengamuk
Mewakili isi hati
Yang meronta - ronta
Hingga....
Angin pun ikut mengamuk
Mewakili isi hati
Yang meronta - ronta
Terlihat awan sangat petang
Langit pun suram
Diiringi gemuruh halilintar
Yang saling menggelegar
Langit pun suram
Diiringi gemuruh halilintar
Yang saling menggelegar
Related Posts :
PUISI Menanti di ujung hati - Bidadari LinglungMenuai rindu dalam batas angan Di saat jarak merentangkan pertemuan Dan kita sama-sama menghitung hari demi hari Agar menjadikan waktu sesem… Read More...
Puisi Bersambung : Kidung Senja V kepada senja.. masih kepada senja ku persembahkan, kekasih. rasanya terlalu perih. menjadi sosok yang paling ringkih. berpura-pura kuat lant… Read More...
Puisi cinta, Akhir Suatu Penantian "Edisi Bidadari Linglung"Puisi motivasi cinta. Menanti atau menunggu adalah hal yang sangat membosankan. Karenanya jangan pernah membuat orang lain menunggu, apalagi… Read More...
Puisi Biarkan Sepi MenderakuBulan dan hujan Semua bercerita tentangmu Bercerita bahagiamu saat ini Aku hanya terdiam Sambil terisak Tak satu pun kata bergumam Tak ingin… Read More...
Puisi Aku LupaAku lupa.... Tentang arti cinta Tentang arti setia Di pantai ini Aku terdiam Hanya laut dan pasir Temani rinduku Di tempat yang sama Aku kem… Read More...