Kematian ini untukmu
Ini kematian yang kau pinta
tanpa harus aku menjelaskan banyak hal dalam warisku
dingin kataku
tak lagi berdetaknya nada suaraku
tak berimajinasinya sajakku.
ini kematian yang kau pinta
hidup bukanlah hidup jika kau tak bermimpi, katamu.
kuputuskan melenyapkan itu perdetik setelah ini kuhempaskan ke khalayak untuk di tatap saja.
jadikan saja pajangan.
Advertisement
biar kau puas.
karena ini kematian yang kau pinta.
Related Posts :
6 Puisi Selamat Malam Romantis - Bidadari LinglungAda yang terasa aneh saat malam hadir Saat keterpurukan menghantui hati Dan diirimu hadir lewat bayang Adakah lintasanmu merajai sukmaku? S… Read More...
Puisi aku masih setia menantimu - Bidadari LinglungDan mentaripun mulai membias Dan kelampun mulai membuas Dan aku masih setia menantimu Dan aku masih setia mencarimu Menantimu adalah bagian… Read More...
Puisi Jangan Ada Air Mata - Bidadari LinglungJangan lagi ada air mata Sebab hidup terlalu singkat untuk melarutkan airmata Jangan lagi ada luka Sebab hidup terlalu indah untuk menajamka… Read More...
Puisi Aku Mencarimu - Bidadari LinglungAku mencarimu dalam malam Aku mencarimu dalam gelap Aku mencarimu dalam sepi Aku mencarimu dalam mati Aku mencarimu dalam cinta Aku mencari… Read More...
Puisi orasi pendidikan, Generasi Pecinta Sejahtera "Edisi Bidadari Linglung"Puisi orasi, pendidikan, motivasi, perjuangan, mencetak generasi bangsa yang bijaksana bukan generasi bangsa yang bangsat dan bejat. Mulai… Read More...