Puisi Nasehat " Wujud Kehormatan Sejati "
Berikut ini adalah puisi nasehat untuk orang yang mungkin bisa di bilang gila hormat , dan kebetulan saja saya baru mengalami masalah ini , di mana ada seseorang yang dengan sombong dan congkaknya melupakan jasa orang lain dengan dalih bahwa apapun yang orang lain lakukan saat dia terpuruk itu bisa di nilai dengan uang , motivasinya karena dia takut dan gengsi di katakan bahwa apa yang dia dapatkan tak lepas dari pengorbanan orang lain . Selamat membaca .
Kehormatan hidup bukanlah ditentukan seberapa tinggi pendidikanmu,
seberapa banyak ijasah akademismu,
seberapa banyak bintang-bintang jasa bertaburan di dadamu,
tapi kehormatan hidup itu ada ketika namamu melekat di hati orang-orang sekitarmu,
kerjamu bermanfaat untuk rakyat banyak,
dan doamu tiap bangun tidur memohon agar hari ini lebih baik dari hari kemarin.
Kehidupan adalah kerja dan cinta. Itu kita jalani dengan sederhana saja.
Status : Joko Widodo Di facebook
Kehormatan hidup bukanlah ditentukan seberapa tinggi pendidikanmu,
seberapa banyak ijasah akademismu,
seberapa banyak bintang-bintang jasa bertaburan di dadamu,
tapi kehormatan hidup itu ada ketika namamu melekat di hati orang-orang sekitarmu,
kerjamu bermanfaat untuk rakyat banyak,
dan doamu tiap bangun tidur memohon agar hari ini lebih baik dari hari kemarin.
Kehidupan adalah kerja dan cinta. Itu kita jalani dengan sederhana saja.
Status : Joko Widodo Di facebook
Advertisement